Alhamdulillah setelah ditinggal hampir enam bulan blog saya sekarang udah dapat Sitelink dari Google. Ini menandakan blog saya dianggap penting oleh Mbah Google. Mungkin bagi Sahabat yang belum tahu apa itu Sitelink, disini saya sedikit menjelaskan... Google sekarang mengeluarkan tipe Sitelink versi baru, versi baru ini Sitelink nya lebih elegan kalau kata saya,heheh dibanding dengan yang dulu.
Okay dah saya bahas ya...
Contoh Sitelink Versi baru:
Apa itu Sitelink??
Sitelink adalah kumpulan beberapa link dari situs atau blog. Sitelink membantu memberi penjelasan lebih tentang suatu blog. Biasanya sitelink ini akan muncul kalau sahabat mengetikkan nama domain tanpa .(dot)com dikotak browser. Contohnya seperti blog saya ini , ketika saya mengetikan semangat100,maka sitelinknya muncul seperti ini
Apa sih Kegunaan Sitelink?
1. Berarti blog sahabat dianggap penting oleh Google, kalau dianggap penting kalau sahabat tulis artikel dan mempostingnya, InsyaAllah cepat terindeks di Googgle
2. Sitelink memberi kita dominasi keyword tertentu, artinya posisi teratas kita dengan keyword tertentu akan sulit digeser.
3. Sitelink menjadi sebuah gengsi tersendiri bagi blogger atau webmaster
Tips Agar Dapat Sitelink
Sebelumnya tak ada yang menjamin blog kita untuk mendapatkan Sitelink, hanya Mbah Google yang memberi dan siapa aja yang pantas diberi Sitelink, tapi ada sedilkit tip nih sahabat. Lakukan aja On-Page Optimization dan Off Page Optimization pada blog sahabat
Segitu dulu ya Sahabat, semoga tambah semangat berkarya…Allahu Akbar!!!
Semoga Bermanfaat
7 komentar:
keren...
mantaaps.....
Selamat Ya, blogku Juga barusan dapat ^_^
keren banget.........
selamat bro...
kapan yaaCh blogku juga dapet ... ??? :D
Wah selamat ya gan...moga ane bisa dapat juga...
Sangat bermanfaat :D
Posting Komentar
Hanya memberi komentar yang bernilai positif
Komentar yang bernilai negatif akan langsung dihapus
Terimakasih telah memberi komentar